Fitur browser dan fungsinya

 Browser adalah aplikasi yang dapat menyajikan, menjelajahi, atau mengambil konten dari berbagai sumber informasi di WWW atau jaringan. Browser, juga dikenal sebagai perangkat lunak, memiliki fungsi menerima, mengakses, dan menyajikan banyak informasi melalui Internet.

Dengan menggunakan browser, orang dapat menjelajahi dan menemukan informasi dan data yang sangat dibutuhkan. Browser adalah dasar dari semua pencarian informasi di seluruh dunia.Tujuan dari browser itu sendiri adalah menjadi yang pertama menerima dan menampilkan semua pencarian yang diminta.

Jika Anda pernah mencoba Wikiwand, sebuah alternatif dari Wikipedia, Anda mungkin menemukan sesuatu seperti Pratinjau Tautan. Ini berfungsi mirip dengan pratinjau Youtube karena menampilkan pratinjau gambar video saat Anda menggerakkan penggeser di sepanjang bilah gulir. Fitur ini akan sangat berguna karena memungkinkan untuk melihat dulu apa yang akan dia baca. Pengguna kemudian dapat memutuskan untuk mengklik atau tidak

FUNGSI WEB BROWSER

Fungsi dari web browser adalah untuk membantu kita berselancar di internet!

Kamu tentu sudah familiar dan mengenal tentang web browser atau website browser. Karena, web browser merupakan aplikasi yang digunakan untuk berselancar di internet.

PENGERTIAN WEB BROWSER

Oleh karena itu, kami akan membahas terlebih dahulu pengertian dari web browser terlebih dahulu.

Dilansir dari Tutorials Poin , web browser merupakan aplikasi atau software yang digunakan untuk berselancar melakukan pencarian di internet.

Tidak hanya berselancar, kita juga bisa menyajikan konten dan sumber informasi di internet.

Web browser akan memberikan setiap informasi yang akan kita cari, baik berupa teks, video gambar atau konten lainnya yang kita perlukan.

Selain itu, web browser juga seringkali kita gunakan jika berselancar menggunakan laptop, PC atau smartphone .

CARA KERJA WEB BROWSER

  1. User sedang mengakses website dengan mengetikkan alamat pada situs maupun URL di address bar. Misal youtube.com. 
  2. Lalu, web browser menerima request tersebut dan akan melakukan fetching atau pengambilan data pada DNS server
  3. Data yang sudah di ambil tadi berupa IP dari request yang diketikkan user (www.youtube.com). Web browser telah mendapat IP dari www.youtube.com.
  4. Web browser mengakses server dengan IP yang sudah didapatkan dari DNS server.
  5. Server memberikan data konten dari www.youtube.com dalam bentuk HTML dan file lain seperti PHP dan CSS.
  6. Terakhir, web browser akan menampilkan konten yang sesuai dengan request user. 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Materi prakarya

Jenis ekstensi file gambar untuk desain